Sabtu, 31 Mei 2014

GANTUNGAN KUNCI

Gantungan Kunci

Tepung maizena tidak hanya digunakan untuk memasak, tapi kali ini kita akan belajar membuat gantungan kunci unik dari tepung. Kerajinan tangan dari bahan tepung maizena dapat dibuat pernak-pernik kerajinan unik seperti : tempat lilin, hiasan dinding, kotak pensil, pigura, lukisan yang sangat menarik, gantungan kunci dll. Bila ditekuni menjadi sebuah bisnis sampingan / home industry bisa menghasilkan omzet jutaan rupiah. Untuk modelnya bisa meniru dari gambar gantungan kunci unik di bawah ini. Berikut bahan dan cara pembuatannya:

TELUR


Proses Membuat kerajinan dari kulit telur, kerajinan Kulit Telur hias ini umumnya pesanan perusahaan untuk dijadikan cinderamata. Selain itu juga dijual ke pembeli di manca negara. Harga teluar hias ini bervariasi. Mulai dari 25 ribu rupiah untuk telur hias sederhana, hingga jutaan rupiah untuk telur hias pesanan khusus.

KUPU-KUPU KERTAS


Pada kesempatan kali ini kita akan mencoba juga memanfaatkan kertas sebagai bahan membuat sebuah kerajinan tangan unik yaitu kupu-kupu dari kertas. Kertas yang akan kita gunakan adalah kertas lipat dengan beraneka macam warna yang menarik. Nantinya setelah jadi, kupu kertas ini bisa juga dirangkai dan dijadikan hiasan gantung untuk kamar atau ruangan anak.

Bahan utama yang diperlukan adalah kertas lipat beraneka warna, kawat, dan tali.